Day for Night (film)

Day for Night
Poster teatrikal buatan Bill Gold
SutradaraFrançois Truffaut
ProduserMarcel Berbert
Ditulis olehFrançois Truffaut
Suzanne Schiffman
Jean-Louis Richard
PemeranJacqueline Bisset
Valentina Cortese
Dani
Alexandra Stewart
Jean-Pierre Aumont
Jean Champion
Jean-Pierre Léaud
François Truffaut
Penata musikGeorges Delerue
SinematograferPierre-William Glenn
PenyuntingMartine Barraquè-Curie, Yann Dedet
Perusahaan
produksi
Les Films du Carrosse
PECF
Produzione Internazionale Cinematografica
DistributorColumbia Pictures
Warner Brothers
Tanggal rilis
  • 14 Mei 1973 (1973-05-14) (Cannes)
  • 24 Mei 1973 (1973-05-24) (Prancis)
Durasi115 menit
NegaraPrancis
BahasaPrancis
Pendapatan
kotor
839,583 pemasukan (Prancis)[1]

La Nuit américaine adalah sebuah film Prancis 1973 yang disutradarai oleh François Truffaut. It stars Jacqueline Bisset and Jean-Pierre Léaud. Film tersebut mengambil nama dari proses pembuatan film yang merujuk ke dalam bahasa Prancis sebagai la nuit américaine ("malam Amerika")

Pemeran

  • Jacqueline Bisset sebagai Julie Baker
  • Jean-Pierre Aumont sebagai Alexandre
  • Valentina Cortese sebagai Séverine
  • Jean-Pierre Léaud sebagai Alphonse
  • Dani sebagai Liliane
  • François Truffaut sebagai (Direktur) Ferrand
  • Alexandra Stewart sebagai Stacey
  • Jean Champion sebagai Bertrand
  • Nathalie Baye sebagai Joëlle
  • David Markham sebagai Dokter Nelson
  • Nike Arrighi sebagai Odile
  • Bernard Menez sebagai Bernard
  • Zénaïde Rossi sebagai Madame Lajoie
  • Gaston Joly sebagai Gaston
  • Xavier Saint-Macary sebagai Christian, kekasih Alexandre
  • Jean Panisse sebagai Arthur
  • Maurice Séveno sebagai wartawan TV
  • Claude Miller sebagai tamu hotel yang diundang untuk menghadiri makan malam
  • Christophe Vesque sebagai anak laki-laki di dalam mimpi Ferrand
  • Graham Greene
  • Marcel Berbert[2]

Pengakuan

Film tersebut ditayangkan di Festival Film Cannes 1973, namun tidak masuk dalam kompetisi utama.[3]

Film tersebut memenangkan Penghargaan BAFTA untuk Film Terbaik dan Penghargaan Akademi untuk Film Berbahasa Asing Terbaik pada 1974.[4] Valentina Cortese dinominasikan pada Academy Award untuk Aktris Pendukung Terbaik, dan Truffaut untuk Academy Award untuk Penyutradaraan.

Film tersebut sering dianggap sebagai salah satu film terbesar karya Truffaut. Contohnya, film tersebut menjadi salah satu dari dua film Truffaut yang muncul pada daftar teratas 100 Film Terbaik Abad Ini menurut majalah Time, bersama dengan The 400 Blows.[5]

Lihat pula

  • Daftar perwakilan pada Academy Awards ke-46 untuk Film Berbahasa Asing Terbaik
  • Daftar perwakilan Prancis pada Penghargaan Akademi untuk Film Berbahasa Asing Terbaik

Referensi

  1. ^ Informasi Box Office untuk film-film Francois Truffaut di Box Office Story
  2. ^ Allen, Don. Finally Truffaut. New York: Beaufort Books. 1985. ISBN 0-8253-0335-4. OCLC 12613514. pp. 234.
  3. ^ "Festival de Cannes: Day for Night". festival-cannes.com. Diakses tanggal 18 April 2009. 
  4. ^ "The 46th Academy Awards (1974) Nominees and Winners". oscars.org. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-10-06. Diakses tanggal 3 Desember 2011. 
  5. ^ "All-Time 100 Movies". Time. 12 February 2005. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2007-03-14. Diakses tanggal 1 May 2010. 

Pranala luar

  • Day for Night di IMDb (dalam bahasa Inggris)
  • Day for Night di Allmovie (dalam bahasa Inggris)
  • Day for Night di Rotten Tomatoes (dalam bahasa Inggris)
  • l
  • b
  • s
Film yang disutradarai
  • The 400 Blows (1959)
  • Shoot the Piano Player (1960)
  • Jules and Jim (1962)
  • The Soft Skin (1964)
  • Fahrenheit 451 (1966)
  • The Bride Wore Black (1968)
  • Stolen Kisses (1968)
  • Mississippi Mermaid (1969)
  • The Wild Child (1970)
  • Bed and Board (1970)
  • Two English Girls (1971)
  • Such a Gorgeous Kid Like Me (1972)
  • Day for Night (1973)
  • The Story of Adele H. (1975)
  • Small Change (1976)
  • The Man Who Loved Women (1977)
  • The Green Room (1978)
  • Love on the Run (1979)
  • The Last Metro (1980)
  • The Woman Next Door (1981)
  • Confidentially Yours (1983)
Film pendek
  • Une Visite (1955)
  • Les Mistons (1957)
  • A Story of Water (1958)
  • Antoine and Colette (dari Love at Twenty, 1962)
Hanya penulis
  • Breathless (1960)
  • The Little Thief (1988)
Artikel terkait
  • Penghargaan François Truffaut
  • François Truffaut: Stolen Portraits
  • Antoine Doinel
  • l
  • b
  • s
Perwakilan Prancis pada Academy Award untuk Film Berbahasa Asing Terbaik
1948–1960
1961–1980
1981–2000
2001–sekarang
  • Amélie (2001)
  • 8 Women (2002)
  • Bon Voyage (2003)
  • The Chorus (2004)
  • Joyeux Noël (2005)
  • Avenue Montaigne (2006)
  • Persepolis (2007)
  • The Class (2008)
  • A Prophet (2009)
  • Of Gods and Men (2010)
  • Declaration of War (2011)
  • The Intouchables (2012)
  • Renoir (2013)
  • Saint Laurent (2014)
  • Mustang (2015)
  • l
  • b
  • s
1947–1955
(Kehormatan)
1956–1959
1960an
1970an
1980an
1990an
2000an
2010an
Perwakilan
  • l
  • b
  • s
Penghargaan BAFTA untuk Film Terbaik
Film Terbaik
dari Berbagai Sumber
1948–1968
Film Terbaik
1969–sekarang
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Amerika Serikat