Keuskupan Salamanca

Keuskupan Salamanca

Dioecesis Salmantina

Diócesis de Salamanca
Katedral Baru, Salamanca
Lokasi
NegaraSpanyol
Provinsi gerejawi
Valladolid
MetropolitValladolid
Statistik
Luas7.876 km2 (3.041 sq mi)
Populasi
- Total
- Katolik
(per 2010)
302.200
296,000 (97.9%)
Informasi
RitusRitus Latin
KatedralBasilika Katedral Baru Bunda dari Pengepungan di Salamanca
KonkatedralKatedral Lama Bunda Maria di Salamanca
Kepemimpinan kini
PausFransiskus
UskupCarlos López Hernández
Uskup agung
Ricardo Blázquez
Peta
Situs web
Situs Web Keuskupan

Keuskupan Salamanca (bahasa Latin: Dioecesis Salmantina) adalah sebuah keuskupan yang terletak di kota Salamanca, provinsi gerejawi Valladolid, Spanyol.[1][2]

Riwayat

Cikal bakal tahta Salamanca masih tak diketahui. Santo Sekundus dikatakan mendirikan Keuskupan Avila. Tanda-tanda tangan uskup Salamanca ditemukan dalam konsili-konsili Toledo; dalam konsili ketiga berasal dari Eleutherius; pada koronasi Raja Gondemar, berasal dari Teveristus; dalam konsili keempat dan keenam dari Hiccila; dalam konsili ketujuh, kedelapan dan kesepuluh dari Egeretus; dalam Konsili Sementara Mérida (metropolis Salamanca) tanda tangan dari Justus; dalam konsili kedua belas di Toledo dari Providentius; dalam konsili ketiga belas, kelima belas dan keenam belas dari Holemund, yang diyakini orang sezaman dengan invasi Muslim.

Catatan

  1. ^ "Diocese of Salamanca" Catholic-Hierarchy.org. David M. Cheney. Retrieved February 29, 2016
  2. ^ "Diocese of Salamanca" GCatholic.org. Gabriel Chow. Retrieved February 29, 2016

Referensi

  • GCatholic.org
  • Catholic Hierarchy
  • Diocese website

 Artikel ini memuat teks dari suatu penerbitan yang sekarang berada dalam ranah publik: Herbermann, Charles, ed. (1913). "Salamanca". Catholic Encyclopedia. New York: Robert Appleton. 

  • l
  • b
  • s
Provinsi Gerejawi Barcelona
Spanyol
Provinsi Gerejawi Burgos
Provinsi Gerejawi Granada
Provinsi Gerejawi Madrid
Provinsi Gerejawi Mérida-Badajoz
Provinsi Gerejawi Oviedo
Provinsi Gerejawi
Pamplona dan Tudela
Provinsi Gerejawi
Santiago de Compostela
Provinsi Gerejawi Sevilla
Provinsi Gerejawi Tarragona
Provinsi Gerejawi Toledo
Provinsi Gerejawi Valencia
Provinsi Gerejawi Valladolid
Provinsi Gerejawi Zaragoza
Yurisdiksi Tahta Suci