Referendum konstitusional Maroko 2011

Referendum reformasi konstitusional adalah sebuah pemilihan umum yang akan diadakan di Maroko pada tanggal 1 Juli 2011.[1] Ini merupakan respon dari protes untuk melebihkan demokrasi yang dimulai awal tahun ini. Suatu komisi akan membuat proposal pada bulan Juni 2011.[2] Sebuah draf yang dirilis pada tanggal 17 Juni memperlihatkan beberapa perubahan:[3][4][5]

  • mengabadikan prinsip pemisahan kekuasaan;
  • memaksa Raja untuk mengangkat Perdana Menteri melalui partai terbesar di parlemen;
  • menyerahkan sejumlah hak dari Raja ke Perdana Menteri, termasuk pembubaran parlemen;
  • memperbolehkan parlemen untuk memberi amnesti, sampai sekarang masih menjadi kewajiban monarki;
  • mengesahkan bahasa Berber menjadi salah satu bahasa resmi selain bahasa Arab

Setelah referendum, pemilu parlemen akan diadakan pada tanggal 7 Desember 2011.

Referensi

  1. ^ http://www.magharebia.com/cocoon/awi/xhtml1/en_GB/features/awi/features/2011/05/31/feature-03
  2. ^ Morocco to vote on new constitution AFP, March 9 2011
  3. ^ http://derstandard.at/1308186346003/Verfassungsentwurf-beschraenkt-Macht-des-Koenigs
  4. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-06-17. Diakses tanggal 2011-06-17. 
  5. ^ http://www.vancouversun.com/news/Morocco+king+lose+some+powers+remain+figure/4965781/story.html[pranala nonaktif permanen]